motorsportunik.blogspot.com - Modifikasi Yamaha Vixion dengan model YZF R125, memang cukup banyak diminati. Seperti halnya motor biasanya body sudah di ubah total dengan tampilan yang lebih sporty.
Perubahan tampilan Yamaha Vixion agar semakin sporty dan gahar menjadi pilihan tersendiri bagi para pecinta motor sport ini. Upgrade tampilan dengan body custom layaknya moge sport versi diatasnya, YZF R125 begitu banyak digemari.
Pertimbangan kapasitas mesin 150 cc yang sesuai dengan kondisi jalan Indonesia dibandingkan dengan moge sport yang sebenarnya. Kemudian jika menginginkan Yamaha R125 asli, harus impor terlebih dahulu karenatidak dipasarkan di dealer Yamaha nasional. Hal inimenjadi alasan tersendiri bagi sebagian besar mereka untuk mengubah tunggangannya dengan custom body kit R125.
Untuk mengetahui beberapa Yamaha Vixion yang sudah diubah tampilannya menjadi model R125, tim otosia.com sudah mengumpulkan beberapa motor tersebut. Berikut deretan modifikasi Yamaha Vixion yang sudah diubah tampilannya dengan model R125.
Berikut Galeri Gambar Modifikasi Yamaha Vixion Model YZF R125 Terbaru
Sumber Gambar: Otosia.com
Keren-keren kan modifnya? Sekian update info kali ini seputar Gambar Modifikasi Yamaha Vixion Model YZF R125 Terbaru. Semoga bisa menjadi inspirasi sobat dalam desain modif motor Vixion kesayangan sobat. Salam.
Artikel Terkait Yamaha
- Scorpio Tahun 2013 Modifikasi Street Fighter Nan Futuristik
- Yamaha YZF R15 Dibanderol dengan Harga 25 Jutaan?
- Foto Modif Yamaha Byson Paling Keren & Laki Banget Terbaru 2014
- Foto New Jupiter MX 2014, Striping Baru Kian Agresif dan Sporty
- New Yamaha YZF-R1 2014 | Foto, Harga dan Spesifikasi
- Gambar Modifikasi Yamaha Mio Soul Racig Look YZF-R1 Terbaru
- Foto Modifikasi Mio 2008 Ala Kartun Doraemon Terbaru
- Foto Modifikasi Yamaha Scorpio 2010 Model M1
- Foto Modif Vixion Sport Elegan Model R125 Biaya Rp 11 Jutaan
- Foto Yamaha Xeon GT 125, Rilis Harga 15 Jutaan
- Kumpulan Foto Yamaha Fazer 250 HD Wallpapers Terbaru
- Kumpulan Foto Yamaha R25, Sang Primadona TMS 2013
- Modifikasi Yamaha YZF-R1 Tahun 2000 Cantik ala Cewek
- Yamaha SR400 2014, Moge Modern Klasik Terbaru | Harga, Spek dan Foto
- Gambar Yamaha Soul GT Modifikasi Keren Terkini 2014